Bagi pecinta musik khususnya yang ingin membuat musik sendiri dengan hasil standar seperti studio rekaman memang sangat sulit, mereka harus mampu meyakinkan pemilik studio rekaman mulai dari kualitas lagu sampai dengan kualitas suaranya. Prosesnya cukup panjang, dan itupun kalau pemilik studio rekaman tertarik pada mereka.
Sebagian pemusik juga terkendala dengan anggaran, anggaran diperlukan apabila ingin musik yang mereka ciptakan dapat direkam dengan cepat, tetapi bagi yang tidak punya anggaran pastilah akan menjadi kendala. Inilah alasan mengapa pemusik di Indonesia lebih memilih menjadi pemusik jalanan, padahal kualitas suara mereka melebihi pemusik yang sudah tenar.
Kini telah hadir salah satu produk yang dapat menyalurkan dan menjawab permasalahan para pemusik bahkan termasuk pemusik pemula. Adalah Scarlett Solo yang mencoba memberi solusinya, melalui produknya yakni FOCUSRITE Scarlett 2i2. Dengan menggunakan produk ini, pemusik dapat merekam dan membuat sendiri musik tanpa harus berhubungan dengan studio rekaman yang selalu berbelit-belit dan penuh persaingan. Adapun spesifikasinya antara lain :
2 in/2 out USB Audio Interface, Bit Rate 24-bit/9o6kHz audio, 2 Focusrite microphone preamplifiers, USB 2.0 Port, 2 line/mic/instrument combination inputs, 48V Phantom power switch
Sangat sulit untuk saya jelaskan secara fokus, mungkin dengan gambar dan videonya berikut dapat memberi anda pemahaman tentang kegunaan alat ini.
Untuk mendapatkan produk di atas silahkan anda klik alamat berikut :
FOCUSRITE Scarlett 2i2
Selamat mencoba semoga sukses!
makasih
ReplyDelete